Home Blog Page 151

Info Sebaran Covid di Riau Hari Ini: Tambah 133, Sembuh 64

Info Sebaran Covid di Riau Hari Ini (Kamis, 25/2/2021) bertambah sebanyak 133 orang, 64 pasien yang telah sembuh, dan 2 pasien yang meninggal. Sehingga jumlah kasus terkonfirmasi Covid dari 31.083 kasus menjadi 31.216 kasus.

Dari info sebaran Covid di Riau Hari Ini, sebanyak 29.346 pasien positif Covid-19 Riau yang telah sembuh dan pulang. 338 pasien positif Covid-19 yang masih dirawat di rumah sakit, 779 orang isolasi mandiri, serta 753 pasien yang telah meninggal.

corona riau

Untuk jumlah suspek di Riau sebanyak 73.901 orang. Suspek yang isolasi di rumah sakit berjumlah 100 pasien, suspek yang telah selesai isolasi berjumlah 71.867 orang, dan suspek yang isolasi mandiri sebanyak 1.721 orang. Sementara itu, suspek yang meninggal dunia berjumlah 213 orang.

Sementara spesimen di Riau yang diperiksa sebanyak 547 spesimen, serta jumlah orang yang telah diperiksa 484 orang. Sehingga saat ini total spesimen swab yang telah diperiksa di Laboratorium Biomolekuler RSUD Arifin Achmad mencapai 226.675 sampel.

Info Sebaran Covid19 di Riau Hari Ini: Tambah 111, Sembuh 55

0

Info Sebaran Covid19 di Riau Hari Ini (Rabu, 24/2/2021) bertambah sebanyak 111 orang, 55 pasien yang telah sembuh, dan 2 pasien yang meninggal. Sehingga jumlah kasus terkonfirmasi Covid menjadi 31.083 kasus.

Dari info sebaran Covid19 di Riau Hari Ini, sebanyak 29.282 pasien positif Covid-19 Riau yang telah sembuh dan pulang. 348 pasien positif Covid-19 yang masih dirawat di rumah sakit, 702 orang isolasi mandiri, serta 751 pasien yang telah meninggal.

corona riau

Adapun untuk pasien Covid-19 yang dinyatakan meninggal dunia yaitu:

  • Ny M (61) warga Kota Dumai
  • Tn A (71) warga Kabupaten Bengkalis

Tambahan 111 kasus baru hari ini terdapat di Bengkalis 14 kasus, Dumai 9 kasus, Inhil 3 kasus, Inhu 7 kasus, Kampar 4 kasus, Kuansing 6 kasus, Pekanbaru 60 kasus, Rohul 6 kasus, dan Siak 2 kasus.

Untuk jumlah suspek di Riau sebanyak 73.787 orang. Suspek yang isolasi di rumah sakit berjumlah 97 pasien, suspek yang telah selesai isolasi berjumlah 71.818 orang, dan suspek yang isolasi mandiri sebanyak 1.660 orang. Sementara itu, suspek yang meninggal dunia berjumlah 212 orang.

Sementara spesimen di Riau yang diperiksa sebanyak 591 spesimen, serta jumlah orang yang telah diperiksa 512 orang. Sehingga saat ini total spesimen swab yang telah diperiksa di Laboratorium Biomolekuler RSUD Arifin Achmad mencapai 226.128 sampel.

Tes PCR di Pekanbaru, Berikut Rincian Biayanya

Yang sering ditanyakan oleh followers infoPKU akhir-akhir ini adalah terkait tes PCR di Pekanbaru. Sebagaimana diketahui, tes PCR kini juga menjadi syarat perjalanan via penerbangan.

Presiden Jokowi Minta RT PCR Diturunkan

Presiden Joko Widodo (Jokowi), memerintahkan agar harga tes real time polymerase chain reaction (RT PCR) diturunkan. Untuk pulau Jawa dan Bali berkisar Rp275.000, sedangkan di luar Pulau Jawa dan Bali Rp300.000.

Sekarang Encik dan Puan tidak perlu repot lagi karena sudah banyak rumah sakit dan klinik-klinik yang menyediakan layanan berbagai tipe test COVID-19 dengan tarif yang beragam.

Daftar Harga PCR dan Swab di Pekanbaru

Berikut beberapa daftar rumah sakit yang menyediakan layanan tes PCR di Pekanbaru:

RSIA Zainab Pekanbaru
Lokasi: Jalan Ronggowarsito No.1
Kontak: 0761-24000
Biaya Tes COVID-19: PCR Swab Test Rp300.000, Rapid Antigen Test Rp175.000

Rumah Sakit Prof. Dr. Tabrani
Lokasi: Jalan Jenderal Sudirman
Kontak: 0761-35464, 35467
Biaya Tes COVID-19: PCR Swab Test Rp300.000, Rapid Antigen Test Rp175.000

Rumah Sakit Pekanbaru Medical Center (PMC)
Lokasi: Jalan Lembaga Pemasyarakatan No.25
Kontak: 0761-848100
Biaya Tes COVID-19: PCR Swab Test Rp300.000, Rapid Antigen Test Rp250.000

Rumah Sakit Prima Pekanbaru
Lokasi: Jalan Bima No.1 Delima
Kontak: 0761-8419007
Biaya Tes COVID-19: PCR Swab Test Rp300.000, Rapid Antigen Test Rp100.000

Rumah Sakit Santa Maria Pekanbaru
Lokasi: Jalan Jenderal Ahmad Yani No.68
Kontak: 0761-22213
Biaya Tes COVID-19: PCR Swab Test Rp300.000, Rapid Antigen Test Rp148.000

Rumah Sakit Awal Bros Pekanbaru
Lokasi: Jalan Jenderal Sudirman
Kontak: 0761-47333
Biaya Tes COVID-19: PCR Swab Test Rp300.000, Rapid Antigen Test Rp109.000

RSUD Arifin Ahmad
Lokasi: Jalan Diponegoro No.2
Kontak: 0761-21618, 23418, 21657
Biaya Tes COVID-19: PCR Swab Test Rp300.000, Rapid Antigen Test Rp80.000

Eka Hospital
Lokasi: Jalan Soekarno Hatta
Kontak: 0761-6989999
Biaya Tes COVID-19: PCR Swab Test Rp300.000, Rapid Antigen Test Rp109.000

Rumah Sakit Hermina
Lokasi: Jalan Tuanku Tambusai ujung
Kontak: 0761-8412020
Biaya Tes COVID-19: PCR Swab Test Rp300.000, Rapid Test Antigen Rp90.000

Aulia Hospital
Lokasi: Jalan HR Soebrantas
Kontak: 0761-670001
Biaya Tes COVID-19: PCR Swab Test Rp300.000, Rapid Test Antigen Rp85.000

Rumah Sakit Ibnu Sina
Lokasi: Jalan Melati
Kontak: 0761-24242
Biaya Tes COVID-19: PCR Swab Test Rp300.000, Rapid Test Antigen Rp85.000

Rumah Sakit Lancang Kuning
Lokasi: Jalan Ronggowarsito ujung No. 5A
Kontak: 0761-22631
Biaya Tes COVID-19: PCR Swab Test Rp300.000, Rapid Test Antigen Rp80.000

Rumah Sakit Syafira
Lokasi: Jalan Jenderal Sudirman No. 134
Kontak: 0761-37947
Biaya Tes COVID-19: PCR Swab Test Rp300.000, Rapid Test Antigen Rp90.000

Rumah Sakit Sansani
Lokasi: Jalan Soekarno – Hatta No. 501
Kontak: 0761-564666
Biaya Tes COVID-19: PCR Swab Test Rp275.000, Rapid Test Antigen Rp100.000

Rumah Sakit Daerah Madani
Lokasi: Jalan Garuda Sakti
Kontak: 0822 6999 6060
Biaya Tes COVID-19: PCR Swab Test Rp300.000

Info Sebaran Covid-19 di Riau Hari Ini: Tambah 116, Sembuh 60

Info Sebaran Covid-19 di Riau Hari Ini (Selasa, 23/2/2021) bertambah sebanyak 116 orang, 60 pasien yang telah sembuh, dan 3 pasien yang meninggal. Sehingga jumlah kasus terkonfirmasi Covid dari 30.857 kasus menjadi 30.973 kasus.

Dari info sebaran Covid-19 di Riau Hari Ini, sebanyak 29.227 pasien positif Covid-19 Riau yang telah sembuh dan pulang. 335 pasien positif Covid-19 yang masih dirawat di rumah sakit, 662 orang isolasi mandiri, serta 749 pasien yang telah meninggal.

corona riau

Adapun untuk pasien Covid-19 yang dinyatakan meninggal dunia yaitu:

  • Ny HW (48) warga Kampar
  • Tn R (59) warga Pekanbaru
  • Tn. S (74) warga Siak

Tambahan 116 kasus baru hari ini terdapat di Bengkalis 10 kasus, Dumai 3 kasus, Inhil 2 kasus, Kampar 4 kasus, Kuansing 1 kasus, Pekanbaru 78 kasus, Pelalawan 3 kasus, Rohil 3 kasus, Rohul 5 kasus, Siak 2 kasus, dan provinsi lain 5 kasus.

Untuk jumlah suspek di Riau sebanyak 73.645 orang. Suspek yang isolasi di rumah sakit berjumlah 92 pasien, suspek yang telah selesai isolasi berjumlah 71.684 orang, dan suspek yang isolasi mandiri sebanyak 1.657 orang. Sementara itu, suspek yang meninggal dunia berjumlah 212 orang.

Sementara spesimen di Riau yang diperiksa sebanyak 578 spesimen, serta jumlah orang yang telah diperiksa 506 orang. Sehingga saat ini total spesimen swab yang telah diperiksa di Laboratorium Biomolekuler RSUD Arifin Achmad mencapai 225.537 sampel.

Sebaran Covid-19 Riau Hari Ini: Tambah 51, Sembuh 94

Sebaran Covid-19 Riau Hari Ini (Senin, 22/2/2021) bertambah sebanyak 51 orang, 94 pasien yang telah sembuh, dan 2 pasien yang meninggal. Sehingga jumlah kasus terkonfirmasi Covid dari 30.806 kasus menjadi 30.857 kasus.

Dari sebaran Covid-19 Riau Hari Ini, sebanyak 29.168 pasien positif Covid-19 Riau yang telah sembuh dan pulang. 351 pasien positif Covid-19 yang masih dirawat di rumah sakit, 592 orang isolasi mandiri, serta 746 pasien yang telah meninggal.

corona riau

Adapun untuk pasien Covid-19 yang dinyatakan meninggal dunia yaitu:

  • Tn. AA (55) warga Kuansing
  • Tn. MY (65) warga Pekanbaru

Dengan adanya penambahan kasus tersebut, Riau berada di urutan keempat penambahan kasus Covid-19 di Pulau Sumatera.

Berikut ini detailnya:
1. Provinsi Aceh sebanyak 1 kasus
2. Provinsi Sumatera Utara sebanyak 97 kasus
3. Provinsi Sumatera Barat sebanyak 29 kasus
4. Provinsi Riau sebanyak 51 kasus
5. Provinsi Jambi sebanyak 20 kasus
6. Provinsi Sumatera Selatan sebanyak 45 kasus
7. Provinsi Bengkulu sebanyak 22 kasus
8. Provinsi Lampung sebanyak 92 kasus
9. Provinsi Bangka Belitung sebanyak 71 kasus
10. Provinsi Kepulauan Riau sebanyak 22 kasus.

Untuk jumlah suspek di Riau sebanyak 73.234 orang. Suspek yang isolasi di rumah sakit berjumlah 86 pasien, suspek yang telah selesai isolasi berjumlah 71.450 orang, dan suspek yang isolasi mandiri sebanyak 1.487 orang. Sementara itu, suspek yang meninggal dunia berjumlah 211 orang.

Sementara spesimen di Riau yang diperiksa sebanyak 299 spesimen, serta jumlah orang yang telah diperiksa 262 orang. Sehingga saat ini total spesimen swab yang telah diperiksa di Laboratorium Biomolekuler RSUD Arifin Achmad mencapai 224.959 sampel.

Sebaran Covid19 Riau Hari Ini: Tambah 199, Sembuh 89

Sebaran Covid19 Riau Hari Ini (Minggu, 21/2/2021) bertambah sebanyak 199 orang, 89 pasien yang telah sembuh, dan 1 pasien yang meninggal. Sehingga jumlah kasus terkonfirmasi Covid menjadi 30.806 kasus.

Dari sebaran Covid19 Riau Hari Ini, sebanyak 29.074 pasien positif Covid-19 Riau yang telah sembuh dan pulang. 369 pasien positif Covid-19 yang masih dirawat di rumah sakit, 619 orang isolasi mandiri, serta 744 pasien yang telah meninggal.

corona riau

Adapun untuk pasien Covid-19 yang dinyatakan meninggal dunia yaitu Ny S (72) yang merupakan warga Kota Pekanbaru.

Dengan adanya penambahan kasus tersebut, Riau berada di urutan pertama penambahan kasus Covid-19 di Pulau Sumatera.

Berikut ini detailnya:
1. Provinsi Aceh sebanyak 1 kasus
2. Provinsi Sumatera Utara sebanyak 97 kasus
3. Provinsi Sumatera Barat sebanyak 71 kasus
4. Provinsi Riau sebanyak 197 kasus
5. Provinsi Jambi sebanyak 21 kasus
6. Provinsi Sumatera Selatan sebanyak 52 kasus
7. Provinsi Bengkulu sebanyak 13 kasus
8. Provinsi Lampung sebanyak 73 kasus
9. Provinsi Bangka Belitung sebanyak 55 kasus
10. Provinsi Kepulauan Riau sebanyak 24 kasus.

Untuk jumlah suspek di Riau sebanyak 73.179 orang. Suspek yang isolasi di rumah sakit berjumlah 70 pasien, suspek yang telah selesai isolasi berjumlah 71.280 orang, dan suspek yang isolasi mandiri sebanyak 1.618 orang. Sementara itu, suspek yang meninggal dunia berjumlah 211 orang.

Sementara spesimen di Riau yang diperiksa sebanyak 459 spesimen, serta jumlah orang yang telah diperiksa 430 orang. Sehingga saat ini total spesimen swab yang telah diperiksa di Laboratorium Biomolekuler RSUD Arifin Achmad mencapai 224.660 sampel.

Sebaran Covid Riau Hari Ini: Tambah 133, Sembuh 173

Sebaran Covid Riau Hari Ini (Sabtu, 20/2/2021) bertambah sebanyak 133 orang, 173 pasien yang telah sembuh, dan 6 pasien yang meninggal. Sehingga jumlah kasus terkonfirmasi Covid dari 30.477 kasus menjadi 30.610 kasus.

Dari sebaran Covid Riau Hari Ini, sebanyak 28.986 pasien positif Covid-19 Riau yang telah sembuh dan pulang. 351 pasien positif Covid-19 yang masih dirawat di rumah sakit, 530 orang isolasi mandiri, serta 743 pasien yang telah meninggal.

corona riau

Adapun untuk pasien Covid-19 yang dinyatakan meninggal dunia yaitu:

  • Ny. W (58) warga Inhil
  • Tn. SR (71) warga Kampar
  • Tn. A (50) warga Kampar
  • Tn. SY (62) warga Kampar
  • Ny. N (80) warga Kuansing
  • Ny. SES (40) warga Pekanbaru

Dengan adanya penambahan kasus tersebut, Riau berada di urutan pertama penambahan kasus Covid-19 di Pulau Sumatera.

Berikut ini detailnya:
1. Provinsi Aceh sebanyak 8 kasus
2. Provinsi Sumatera Utara sebanyak 99 kasus
3. Provinsi Sumatera Barat sebanyak 81 kasus
4. Provinsi Riau sebanyak 133 kasus
5. Provinsi Jambi sebanyak 20 kasus
6. Provinsi Sumatera Selatan sebanyak 88 kasus
7. Provinsi Bengkulu sebanyak 19 kasus
8. Provinsi Lampung sebanyak 98 kasus
9. Provinsi Bangka Belitung sebanyak 132 kasus
10. Provinsi Kepulauan Riau sebanyak 17 kasus.

Untuk jumlah suspek di Riau sebanyak 73.107 orang. Suspek yang isolasi di rumah sakit berjumlah 68 pasien, suspek yang telah selesai isolasi berjumlah 71.137 orang, dan suspek yang isolasi mandiri sebanyak 1.694 orang. Sementara itu, suspek yang meninggal dunia berjumlah 208 orang.

Sementara spesimen di Riau yang diperiksa sebanyak 512 spesimen, serta jumlah orang yang telah diperiksa 454 orang. Sehingga saat ini total spesimen swab yang telah diperiksa di Laboratorium Biomolekuler RSUD Arifin Achmad mencapai 224.201 sampel.

Motif Batik Corona Dalam Launching Yayasan Pesona Kreasi Riau

Di tengah wabah pandemi Covid-19, menumbuhkan kreativitas sangat diperlukan. Demikian dengan istri Gubernur Riau (Gubri) Misnarni Syamsuar yang menciptakan motif batik corona.

Motif batik Corona tersebut dipakai Gubri Syamsuar saat launching Yayasan Pesona Kreasi Riau di Hotel Premiere Pekanbaru, Jumat (19/2/2021).

Turut hadir istri Danrem 031/WB Fitri Rubiyanti Syech Ismed, istri Danlanud Roesmin Nurjadin Iswari Iskandar, serta Ketua Yayasan Pesona Kreasi Riau Amnah Awaloeddin.

Ketua TP. PKK Riau ini mengungkapkan bahwa dirinya membuat bermacam motif batik khas Provinsi Riau dalam jangka waktu satu bulan.

Pembuatan batik awalnya untuk menghilangkan kebosanan pada masa pandemi Covid-19 yang belum menunjukkan tanda-tanda berakhir. Kondisi tersebut memaksanya untuk berfikir kreatif, namun tetap mengandung nilai seni dan budaya dari Bumi Melayu Riau.

Beberapa motif yang telah dibuat Misnarni antara lain motif Batik Corona, motif Batik Tanaman Merambat seperti kencur, jahe dan lainnya, motif batik Daun Pisang, motif Batik Keladi Janda Bolong, serta masih banyak lagi.

Nantinya beberapa motif batik kreasi Misnarni tersebut akan dipamerkan dalam event Riau International Fashion Festival 2021 yang digelar pada tanggal 1-4 April 2021 mendatang.

Ketua Yayasan Pesona Kreasi Riau, Amnah Awaloeddin berharap batik dan tenun Melayu Riau dapat lebih dikenal lagi di kancah internasional. Selain itu, melalui event ini dapat memberdayakan UMKM Batik Riau dan tenun Riau.

Lebih lanjut ia mengatakan, dibentuknya yayasan tersebut bertujuan untuk menjadi wadah bagi pengagum industri kreatif terutama di bidang fashion, yang mana nantinya akan melestarikan kekayaan budaya Melayu Provinsi Riau khusunya batik dan tenun.

Gubri dalam sambutannya mengapresiasikan Yayasan Pesona Kreasi Riau yang dinilai akan menghidupkan kembali budaya batik dan tenun di Provinsi Riau.

Riau sendiri memiliki banyak kearifan lokal yang mengandung nilai seni dan budaya. Hal ini merupakan potensi besar sehingga harus dikembangkan dan dilestarikan.

Launching Yayasan Pesona Kreasi Riau:

Sebaran Corona Riau Hari Ini: Tambah 69, Sembuh 78

Sebaran Corona Riau Hari Ini (Jumat, 19/2/2021) bertambah sebanyak 69 orang, 78 pasien yang telah sembuh, dan 3 pasien yang meninggal. Sehingga jumlah kasus terkonfirmasi Covid dari 30.408 kasus menjadi 30.477 kasus.

Dari sebaran Corona Riau Hari Ini, sebanyak 28.815 pasien positif Covid-19 Riau yang telah sembuh dan pulang. 345 pasien positif Covid-19 yang masih dirawat di rumah sakit, 596 orang isolasi mandiri, serta 737 pasien yang telah meninggal.

corona riau

Adapun untuk pasien Covid-19 yang dinyatakan meninggal dunia yaitu:

  • Ny SM (73) warga Pekanbaru
  • Ny R (44) warga Kampar
  • Ny M (54) warga Kampar

Dengan adanya penambahan kasus tersebut, Riau berada di urutan keempat penambahan kasus Covid-19 di Pulau Sumatera.

Berikut ini detailnya:
1. Provinsi Aceh sebanyak 13 kasus
2. Provinsi Sumatera Utara sebanyak 127 kasus
3. Provinsi Sumatera Barat sebanyak 90 kasus
4. Provinsi Riau sebanyak 69 kasus
5. Provinsi Jambi sebanyak 10 kasus
6. Provinsi Sumatera Selatan sebanyak 50 kasus
7. Provinsi Bengkulu sebanyak 14 kasus
8. Provinsi Lampung sebanyak 71 kasus
9. Provinsi Bangka Belitung sebanyak 85 kasus
10. Provinsi Kepulauan Riau sebanyak 11 kasus.

Untuk jumlah suspek di Riau sebanyak 73.017 orang. Suspek yang isolasi di rumah sakit berjumlah 72 pasien, suspek yang telah selesai isolasi berjumlah 71.073 orang, dan suspek yang isolasi mandiri sebanyak 1.665 orang. Sementara itu, suspek yang meninggal dunia berjumlah 207 orang.

Sementara spesimen di Riau yang diperiksa sebanyak 411 spesimen, serta jumlah orang yang telah diperiksa 338 orang. Sehingga saat ini total spesimen swab yang telah diperiksa di Laboratorium Biomolekuler RSUD Arifin Achmad mencapai 223.689 sampel.

Total Sebaran Corona Riau Capai 30.408 Kasus

Total Sebaran Corona Riau Hari Ini (Kamis, 18/2/2021) bertambah sebanyak 109 orang, 60 pasien yang telah sembuh, dan 2 pasien yang meninggal. Sehingga jumlah kasus terkonfirmasi Covid menjadi 30.408 Kasus.

Dari total sebaran Corona Riau Hari Ini, sebanyak 28.738 pasien positif Covid-19 Riau yang telah sembuh dan pulang. 340 pasien positif Covid-19 yang masih dirawat di rumah sakit, 596 orang isolasi mandiri, serta 734 pasien yang telah meninggal.

corona riau

Adapun untuk pasien Covid-19 yang dinyatakan meninggal dunia yaitu:

  • Tn. D (74) warga Pekanbaru
  • Tn. BA (84) warga Inhil.

Dengan adanya penambahan kasus tersebut, Riau berada di urutan ketiga penambahan kasus Covid-19 di Pulau Sumatera.

Berikut ini detailnya:
1. Provinsi Aceh sebanyak 32 kasus
2. Provinsi Sumatera Utara sebanyak 99 kasus
3. Provinsi Sumatera Barat sebanyak 112 kasus
4. Provinsi Riau sebanyak 109 kasus
5. Provinsi Jambi sebanyak 55 kasus
6. Provinsi Sumatera Selatan sebanyak 44 kasus
7. Provinsi Bengkulu sebanyak 5 kasus
8. Provinsi Lampung sebanyak 75 kasus
9. Provinsi Bangka Belitung sebanyak 127 kasus
10. Provinsi Kepulauan Riau sebanyak 25 kasus.

Untuk jumlah suspek di Riau sebanyak 72.968 orang. Suspek yang isolasi di rumah sakit berjumlah 76 pasien, suspek yang telah selesai isolasi berjumlah 70.949 orang, dan suspek yang isolasi mandiri sebanyak 1.737 orang. Sementara itu, suspek yang meninggal dunia berjumlah 206 orang.

Sementara spesimen di Riau yang diperiksa sebanyak 487 spesimen, serta jumlah orang yang telah diperiksa 423 orang. Sehingga saat ini total spesimen swab yang telah diperiksa di Laboratorium Biomolekuler RSUD Arifin Achmad mencapai 223.278 sampel.