PT PLN (Persero) Wilayah Riau Kepulauan Riau Area Pekanbaru kembali akan melakukan pemadaman listrik, kali ini ada perubahan dari jadwal yang sebelumnya.
Jika jadwal pemadaman listrik sebelumnya dari tanggal 12-28 Januari 2017, perubahan jadwal ini dimulai sejak tanggal 19 Januari hingga tanggal 30 Januari 2017. Perubahan jadwal ini tertuang dalam surat No. 003/PM/014/MCPKB/2017 tentang manajemen beban.
Adapun pembangunan jaringan ke pelanggan dan pemeliharaan terpadu dalam rangka meningkatkan pelayanan energi listrik kembali menjadi alasan PT PLN melakukan pemadaman listrik.
Berikut ini lokasi-lokasi pemadaman listrik yang dilakukan oleh PT PLN:
Kamis (19/1) Pukul 08.00-16.00 WIB
Muara Takus, Tanjung, Tabing, Siberuang, Bandur Picak, Desa Batas dan Pendalihan (Rohul-Rayon Pasir Pengaraian), Desa Pendalian, Desa Suligi, Desa Air Panas, Desa Rokan IV Koto, Desa Sikebau Jaya, Desa Pasir Rambah.
Jalan Riau, Jalan Karya Makmur, Jalan Karya Maju, Jalan Karya Bhakti, Jalan Karya Indah, Jalan Soekarno Hatta, Sekolah Dharma Yudha, Jalan Jendral, Jalan Tamtama, Jalan Serayu, Jalan Meranti, Jalan Dahlia, Jalan Durian, Brimbob, Jalan Sawai, Jalan Kasuari, Jalan Kutilang, Jalan Budi Utomo, Jalan Ababil, Jalan Rajawali.
Jalan Air Hitam, Jalan SM Amin, Jalan Sekuntum, Jalan Srikandi, Jalan Rajawali Sakti, Jalan Delima, Jalan Melati, Jalan Soekarno Hatta, Jalan Pertanian, Komplek Pemda Lobak, Simpang Ardath, Pasar Pagi Arengka, dan sekitarnya.
Jalan Arifin Ahmad, Jalan Rawa Indah, Jalan Rawa Insani, Jalan Puri Bali (Pondok Melayu), Jalan Unggas, Jalan Ikhlas, Jalan Utama Simpang Tiga, Jalan Arimbi, Jalan Sei Mintan, Komplek Bumi Sejahtera, Komplek Korem, Jalan Rantau, Jalan Swadaya, Jalan Ratu, Perum Borneo, Jalan Puri Air Dingin, Jalan Karya Satu Ujung, Komplek Peputra Indah, dan Jalan T Bei Mintan.
Kamis (19/1) Pukul 08.00-13.00 WIB
Jalan Soekarno Hatta, Lotte Mart, Jalan Waringin, Jalan Jasa, Jalan Tambusai, Eka Hospital, Jalan Garuda, Jalan Tiung, Jalan Rajawali, Jalan Selamat, Jalan Kurnia, Jalan Arjuna, Jalan Ikhlas, Jalan Pembangunan, Jalan Garuda Sakti, Jalan Meranti, Polsek Sukajadi.
Jalan Riau, Mal Ciputra Seraya, Pasar Kodim, Jalan Kuras, Jalan Kenanga, Telkomsel Kenanga, Jalan Kemuning, Jalan Teratai, Jalan Siak.
Jalan Soekarno Hatta, Sukafajar, Sekolah Juwita, Jalan Serai, Kedaung, Altrak 88, Kantor PIP2B, Jalan Bhakti, Perumahan Dwi Tunggal Arifin, Jalan Paus, Jalan Melem, Jalan Lumba-lumba, Vila Paus Jalan Mujair, Jalan Arwana, Perumahan Vila Duyung, Jalan Lion Air, Jalan Nenas, Jalan Sudirman, Koki Sunda, Gedung Juang, Yamaha Scorp II, Kantor BPKP, Pekan Perkasa, Jalan Rawasari.
Sabtu (21/1) Pukul 08.00-13.00 WIB
Jalan Garuda Sakti, Jalan Raya Bangkinang, Jalan Rimbo Panjang, UIN Suska, Sungai Pinang, Jalan Air Hitam dan sekitarnya.
Jalan Garuda Sakti, Desa Mataram, Desa Padjajaran, PTPN V Sei Galuh, Desa Pantai Cermin, Desa Singosari dan sekitarnya.
Jalan Kubang Raya, Jalan Bupati, Jalan Tambusai-Kubang Raya, Desa Tanjung Mengkudu, Jalan Teropong, Kebun Binatang Kubang, Jalan Sukakarya, dan sekitarnya.
Jalan Teratak Buluh, Jalan Raya Lubuk Sakat, Jalan Raya Perhentian Raja, Jalan Raya Sungai Pagar, Jalan Raya Simalinyang, Jalan Raya Penghidupan, Desa Ponhkai, Desa Bina Baru, Desa Karya Bakti, Desa Mekar Jaya, Desa Gading Permai, Desa Mentulik, Desa Buluh Nipis, Desa Pangkalan Serik, Desa Hang Tuah, Desa Sialang Kubang, Desa Hidup Baru, Desa Teluk Kinedai, Desa Lubuk Siam, dan Desa Tanjung Balam.
Simpang Tabek Gadang, Jalan HR Soebrantas, Jalan Purwodadi, Jalan Cipta Karya, Jalan Marsan, Jalann Putri Tujuh, Jalan Melur, Kompleks Departemen Kehutanan, Riau Pos, Riau Tv, Jalan Teropong dan sekitarnya.
Jalan RGM, Jalan Sembilang, Jalan Kurnia, Jalan Bambu Kuning, Jalan Pattimura/Paus, Jalan Harapan, Jalan Pembangunan, Jalan Harmonis, Jalan Sekolah, Perumnas Rumbai, Jalan Yos Sudarso, Jalan Pesisir, Jalan Umban Sari, Jalan Nelayan, Jalan Berdikari, Jalan Mangkubumi, Jalan Palas Mekar, Jalan Patria Sari, Jalan Geso, Jalan Asparagas, Jalan Tegal Sari, Jalan Yos Sudarso KM 3, Jalan Barito Sari.
Jalan Baru RGM, Jalan Putri Ayu, Jalan Pramuka, Jalan TVRI, Jalan Lingkar Danau Buatan, Jalan Okura.
Ahad (22/1) Pukul 08.00-16.00 WIB
Mesjid Raya Annur, Jalan Pinang Sebatang, Jalan Mustika, Jalan Hang Tuah, RSUD, Jalan Ade Irma Suryani, Jalan Jenderal Sudirman, Rumah Dinas Gubernur, Rumah Dinas Kapolda Riau, Mapolda Riau, Hotel Arya Duta.
Kantor Gubernur Riau, Jalan Cut Nyak Dien, Kantor Bank Riau Kepri, Perpustakaan H Soeman Hs, Kantor BI, Kantor Wali Kota Pekanbaru, Dinas Kehutanan Riau, Dinas Perhubungan Riau, Bank Bukopin Sudirman, Jalan Muslimin, Kantor DPRD Riau.
Ahad (23/1) Pukul 08.00-16.00 WIB
Muara Takus, Tanjung, Tabing, Siberuang, Bandur Picak, Desa Batas dan Pendalihan (Rohul-Rayon Pasir Pengaraian), Desa Pendalian, Desa Suligi, Desa Air Panas, Desa Rokan IV Koto, Desa Sikebau Jaya, Desa Pasir Rambah.
Kamis (28/1) Pukul 08.00-16.00 WIB
Muara Takus, Tanjung, Tabing, Siberuang, Bandur Picak, Desa Batas dan Pendalihan (Rohul-Rayon Pasir Pengaraian), Desa Pendalian, Desa Suligi, Desa Air Panas, Desa Rokan IV Koto, Desa Sikebau Jaya, Desa Pasir Rambah.
Senin (30/1) Pukul 08.00-16.00 WIB
Jalan Siak II, Jalan Sikumbang Jati, Jalan Siak II, Jalan Gotong Royong, Jalan Pastoran, Jalan Palas Mekar, Jalan Padat Karya Kanan dan Kiri, Jalan Yos Sudarso KM 8 sampai dengan Minas, Jalan Sri Indra, Jalan Kandang Kuda, Jalan Toman.
Muara Takus, Tanjung, Tabing, Siberuang, Bandur Picak, Desa Batas dan Pendalihan (Rohul-Rayon Pasir Pengaraian), Desa Pendalian, Desa Suligi, Desa Air Panas, Desa Rokan IV Koto, Desa Sikebau Jaya, Desa Pasir Rambah.